Day: July 14, 2024

Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024: Senator Muda Akbar Supratman Dilantik Sebagai Ketua Komite

Tanggal 24 Oktober 2024 telah ditetapkan sebagai Hari Ekonomi Kreatif Nasional (Hekrafnas). Dalam rangka mempersiapkan acara tersebut, Senator muda asal Sulawesi Tengah, Akbar Supratman, resmi ditunjuk sebagai Ketua Komite Hekrafnas 2024. Di kutip dari detiknews. Kawendra Lukistian, Ketua Umum DPP Gekrafs, menyampaikan harapannya bahwa penunjukan Komite Hekrafnas 2024 dapat menjadi simbol kolaborasi nyata generasi muda