Day: December 30, 2025

DPD Granat Sulteng Apresiasi Polda Sulteng atas Pengungkapan dan Pemusnahan Narkoba

PALU – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Gerakan Nasional Anti Narkotika (Granat) Sulawesi Tengah memberikan apresiasi kepada Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tengah atas keberhasilannya mengungkap serta memusnahkan barang bukti narkotika dalam jumlah besar. Menjelang akhir tahun 2025, Polda Sulawesi Tengah memusnahkan sebanyak 60 kilogram sabu-sabu yang merupakan hasil pengungkapan jaringan narkotika internasional. Pengungkapan tersebut tercatat sebagai