Category: Seni
Komunitas Stand Up Indo Palu Gelar Royal Rumble, Adu Materi Komedi di Akhir Tahun
Palu – Komunitas Stand Up Indo Palu menggelar Royal Rumble Stand Up Comedy sebagai kompetisi penutup akhir tahun 2025. Kegiatan ini berlangsung pada Jumat, 26 Desember 2025, bertempat di Fusion Cafe, dan diikuti khusus oleh para member komunitas. Royal Rumble Stand Up Comedy merupakan ajang kompetisi internal yang dirancang untuk mengasah kemampuan para komika komunitas
Video Klip Lagu “Tadulako” Karya The Box Resmi Dirilis
PALU – Video klip lagu “Tadulako” karya band lokal The Box resmi dirilis. Peluncuran video klip tersebut berlangsung di Cafe Ondewe 167,5, Jalan Setia Budi, Kota Palu, dan dihadiri oleh keluarga personel band, komunitas musik, rekan-rekan media, serta para pendukung setia The Box. Dalam sambutannya, Aci, vokalis The Box, menyampaikan rasa terima kasih kepada seluruh
14 Tahun Kaos Pataba Palu, Dirayakan Lewat Nongkrong Bareng di Lorong Pataba
PALU – Kaos Pataba Palu merayakan perjalanan 14 tahun eksistensinya dengan menggelar kegiatan nongkrong bareng bersama. Kegiatan tersebut berlangsung pada 12 Desember 2025 di Jalan Banteng, Lorong Pataba, Kota Palu, lokasi yang menjadi bagian penting dari sejarah lahir dan berkembangnya brand lokal tersebut. Perayaan berlangsung sederhana namun penuh keakraban. Suasana nongkrong bareng dimanfaatkan sebagai ajang
Debut Veyo Lewat Single Perdana “Yang Paling Tau”, Optimis Tembus hingga Pasar Internasional
PALU – Penyanyi Veyo, resmi memperkenalkan single perdana berjudul “Yang Paling Tau” dalam sebuah acara peluncuran yang digelar di 168 House, Jalan Setia Budi, Kota Palu, Jumat (12/12/2025). Berada di bawah naungan Vight Music Indonesia, Veyo yang bernama lengkap Veronika Intje Makkah menyatakan optimismenya untuk mengembangkan karier bermusik hingga menembus pasar internasional. Sejumlah keluarga, sahabat,
Tokoh dan Pengusaha Sepakat: Saatnya KONI Palu Dipimpin Sosok Progresif
PALU – Nama Wahyu Nugraha semakin mencuat sebagai salah satu figur yang disiapkan untuk memimpin KONI Kota Palu periode 2025–2029. Sejumlah tokoh lintas organisasi mulai menyuarakan dukungan mereka agar Ketua Asosiasi Futsal Kota Palu itu maju dalam bursa pencalonan. Ketua DPRD Kota Palu sekaligus Ketua Pengkot POBSI Palu, Rico A. T. Djanggola, menjadi salah satu
Hamdan Hamid Nahkodai Stand Up Indo Palu, Genta Yotolembah Dampingi sebagai Wakil Ketua
PALU – Musyawarah Besar (Mubes) Stand Up Indo Palu secara resmi menetapkan Hamdan Hamid sebagai Ketua dan Genta Yotolembah sebagai Wakil Ketua untuk masa kepengurusan 2026–2027. Mubes yang dihadiri para komika serta jajaran pengurus Stand Up Indo Palu ini berjalan lancar. Hamdan Hamid terpilih melalui kesepakatan bersama peserta Mubes, menandai besarnya kepercayaan komunitas kepadanya untuk
Hipmi Fest Sulteng 2025: Sukses Digelar, Momentum Penguatan UMKM Daerah
Pelaksanaan Hipmi Fest Sulteng 2025 patut diapresiasi sebagai salah satu agenda strategis dalam mendorong pertumbuhan ekonomi daerah, khususnya sektor UMKM di Sulawesi Tengah. Kesuksesan penyelenggaraan acara ini tidak hanya tercermin dari tingginya antusiasme peserta dan pengunjung, tetapi juga dari kuatnya semangat kolaborasi antara pelaku usaha muda, pemerintah daerah, serta berbagai pemangku kepentingan lainnya. Sebagai tuan
Hahahihi Fest 2025 Siap Pecahkan Tawa Warga Palu
sarabachannel.com – Setelah sukses besar di tahun 2023 dengan menghadirkan lebih dari 2.000 penonton, Stand Up Indo Palu kembali menghadirkan festival komedi akbar Hahahihi Fest 2025. Kali ini, mereka datang dengan konsep baru, kejutan segar, dan pastinya tawa yang lebih pecah. Dalam konferensi pers yang digelar di Coffee Shop BRKH (Cousin Project), Jalan Tinombala, Rendi
Mengurai Kegelisahan Generasi Z: Hopenity Hadirkan Ruang Baik dengan Sentuhan Psikologi, Religi, dan Yoga
sarabachannel.com – Hidup di era digital memang membuka banyak peluang, namun di balik layar penuh notifikasi itu, generasi muda kerap menyimpan kegelisahan yang tak terlihat. Tekanan ekspektasi sosial, perbandingan tanpa henti di media sosial, hingga krisis identitas menjadi tantangan nyata yang membebani mental Generasi Z. Menjawab keresahan itu, komunitas Hopenity menghadirkan program “Ruang Baik: Hati
Gubernur Sulteng Apresiasi Baku Bantu Fest 2025 di Sigi, Ajak Generasi Muda Bangun dari Desa
Sigi, 2 Agustus 2025 — Festival budaya Baku Bantu Fest 2025 resmi dibuka di Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah. Acara tersebut dihadiri oleh Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Fahruddin Yambas, yang mewakili Gubernur Sulawesi Tengah, Dr. H. Anwar Hafid, M.Si. Dalam sambutan Gubernur yang dibacakan oleh Fahruddin Yambas, Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah menyampaikan apresiasi









